Kamis, 31 Mei 2012

Derajat Disosiasi

Banyak senyawa dalam suhu kamar terurai secara spontan dan menjadi bagian-bagian yang lebih sederhana, peristiwa ini dikenal dengan istilah disosiasi. Reaksi disosiasi merupakan reaksi kesetimbangan, beberapa contoh reaksi disosiasi sebagai berikut:
N2O4 (g) ⇄ 2 NO2 (g
NH4Cl (g) ⇄ NH3 (g) + HCl(g)
Ukuran banyaknya zat yang terurai dalam proses disosiasi dinyatakan dalam notasi D = derajat disosiasi, dengan persamaan :
artikel 29
derajat disosiasi memiliki harga 0 ≤ α ≥ 1.
Untuk lebih mudahnya kita perhatikan contoh seperti pada bagan atau Bagan 9.11.
gambar 9.11

Tidak ada komentar:

Posting Komentar